Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2017

Contrail Vs Chemtrail

Sebelum berkutat dengan apa yang namanya dunia klimatologi dan jajarannya, saya jauh lebih suka dengan namanya dunia misteri.. eitt.. misteri yang saya maksud bukan hal yang gaib kok, bukan misteri yang bahas tentang pocong, kuntilanak, jenglot dan lain sebagainya tapi lebih ke misteri-misteri yang ada di dunia, peristiwa-peristiwa yang ada di dunia ini yang masih jadi sebuah teka-teki. Sebenarnya untuk masyarakat awam sendiri sudah banyak yang paham apa itu contrail, tapi bagaimana dengan chemtrail?? Terjadi nya chemtrail sendiri masih dipertanyakan kenapa karena chemtrail sendir berasal dari orang-orang yang percaya akan adanya teori konspirasi, jadi mari kita bahas satu-satu. 1. Contrail Sering kita lihat di belakang pesawat jet yang sedang terbang terdapat garis putih seperti asap dan seolah-olah sebagai jejak dari jet yang dikenal sebagai “jejak kondensasi” (condensation trail). Jejak tersebut timbul karena keluarnya gas buangan dari pesawat sangat cepat sehingga tek

Kenapa Bumi Tidak Gelap Pada Malam Hari?

Pertanyaan Sepele yang jawabanya sudah jelas bahwa malam gelap karena tidak ada matahari yang meneranginya atau bagian bumi kita tidak berhadapan/membelakangi matahari, tapi bukan itu yang saya maksud. Pertanyaan sepele dan sederhana ini pertama kali di analisis oleh Heinrich Olbers pada tahun 1826. Ia membuktikan secara Matematis   bahwa langit akan cerah secara permanen baik siang dan malam jika alam semesta ini terdiri atas bintang yang tak berhingga jumlahnya. Maksudnya mungkin begini, jika kalian berkunjung di bulan maka kalian akan melihat langit akan selalu gelap alasannya karena di bulan tidak memiliki Atmosfer,   satu-satunya alasan mengapa kita melihat langit biru adalah bumi memiliki atmosfer yang berfungsi mengurai cahaya   matahari, tapi jika mengabaikan ada atau tidaknya atmosfer, pertanyaanya kenapa malam itu gelap atau mungkin pertanyaan lanjutnya kenapa ruang angkasa itu gelap, mungkin kalian masih bingung dengan yang saya maksud tapi begini, ruang Angkas

[ Review ] My Life In 2016

Rada-rada gimana gitu kalo mau cerita yang tentang satu ini, narsis sih enggak tapi nulis aja siapa tahu nantinya lucu untuk dibaca kembali, sama hal nya dengan nulis diary gue alias kalo yang ini rekapan kehidupan gue haha.. nanti bisa gue ingat-ingat meski kadang kalo gue baca ulang diary gue dulu, gue cekikikan sendiri kalo gue pernah nulis hal selebay gituan, mungkin sekarang juga kali ya.. nanti pasti gue bakal cekikikan kalau gue pernah nulis hal beginian yang ga penting kalo menurut kebanyakan orang.. Okay Kehidupan 2016 gue dimulai dari sekarang.. 1.       Awal Tahun Kayak nya gue lupa tapi seinget gue, gue gak ikutan tahun baruan di kampus..tumbenn hahaa.. sepertinya sih iya.. biasanya gue ama sahabat-sahabat se-geng biasanya ngikutin acara tahun baruan di kampus, ah jadi ingat dulu pas tingkat satu gue bakar jagung bareng temen-temen terus udah capek-capek dibakar ternyata jagungnya buat senior TT-TT haha,, nasib junior tingkat 1, pas tingkat dua kayaknya yang ini